Gaya fashion sustainable terus menjadi trending topic di berbagai sosial media. Anak-anak muda di platform Tik-tok pun sudah banyak yang menggemakan tren fashion ini dengan berbagai kreativitas mereka. Aneka macam item fashion warna-warni pun bermunculan. Bukan hanya cara pakainya, tetapi bahan yang sustainable pun semakin diburu. Di antara berbagai bahan yang populer, ada kain daur […]